SEMINAR PARENTING SMPIT NUR HIDAYAH SURAKARTA

SURAKARTA – (18/03/2023) SMPIT Nur Hidayah Surakarta menggelar Seminar Parenting bersamaan dengan agenda Fomg Paralel dan LHBS Penilaian Tengah Semester Genap. Acara ini adalah kegiatan rutin yang diselenggarakan oleh bidang kehumasan SMPIT Nur Hidayah Surakarta yang melibatkan para orangtua murid…